Kalian semua pasti pernah menonton film, dan di bagian film tersebut ada lagu-lagu sebagai faktor pendukung keberhasilan sebuah film. Nah, lagu-lagu tersebut adalah soundtrack yang sangat melekat dalam sebuah film atau bisa dikatakan ikonik. Saking melekatnya antara film dan soundtrack, hanya dengan mendengarkan soundtrack ini kalian pasti akan bisa menebak film yang dimaksud. KITAPedia kali ini akan mengulas mengenai Top 5 Soundtrack dalam beberapa film terkenal, dan inilah para top 5 versi KITAPedia
sumber foto : google.com
My Heart Will Go On
Soundtrack ini sudah sangat melekat dengan film Titanic. Film yang mengisahkan cerita cinta Jack dan Rose di atas kapal pesiar Titanic ini rilis pada tahun 1997 silam. Adegan Jack memeluk Rose dari belakang di ujung kapal dengan alunan soundtrack My Heart Will Go On membuat terngiang para penonton
sumber foto : google.com
Eye of Tiger
Bagi kalian yang udah pernah nonton Rocky pasti ngga asing denger lagu Eye of Tiger dari Survivor ini. Lagu Eye of Tiger ini erat banget sama adegan Rocky Balboa sedang latihan sebelum pertandingan dan juga lagu ini hadir disaat detik-detik kemenangan Rocky Balboa
sumber foto : google.com
Stayin’ Alive
Nah kalo yang ini film klasik banget guys judulnya Saturday Night Fever. Film ini sangat melekat dengan lagunya Bee Gees yang berjudul Stayin’ Alive karena pas aja dengan opening dari film ini yang menunjukkan John Travolta berjalan santai dengan mengenakan jaket kulitnya.
sumber foto : google.com
Skyfall
Sekuel James Bond emang ngga pernah kehabisan ide untuk memilih soundtrack yang pas untuk filmnya. Tetapi dari semua soundtrack Bond yang paling terlihat grande adalah Skyfall dari Adele. Lagu-lagu Bond seperti biasa sangat melekat pada awal kredit film, jadi lagu Skyfall ini memang pas banget ada di opening film.
sumber foto : google.com
Time of My Life
Balik ke tahun 1987, ada film drama berjudul Dirty Dancing. Jika kalian banyak yang belum pernah nonton tapi pasti pernah mendengar soundtracknya yang sangat melegenda. Soundtrack berjudul Time of My Life ini udah ikonik banget dengan adegan Johnny dan Baby berdansa, dan klimaksnya adalah Johnny mengangkat Baby keatas dengan gestur Baby yang seperti sedang terbang. Klasik
And that’s it, itulah top 5 Soundtrack Film menurut versi KITAPedia, apakah kalian masih asing dengan lagu-lagu tersebut? jika masih asing, pantengin terus artikel-artikel KITAPedia ya guys. Kalau kalian punya saran atau bahkan kritik, silahkan suarakan pendapat kalian di kolom comment ya, KITA pasti menampung semua pendapat kalian.
credit : WatchMojo.com
Baca Juga
- All
- 10 Mitos Klasik
- Bakti Musisi Untuk Indonesia
- Berita
- Biografi
- Blog
- Community Visit
- Gigs
- Java Jazz Festival 2015
- Kelas Band
- Kelas Nol
- KITA Anak Negeri Goes to Margocity
- KITA String Unlimited
- Kitakustik
- KITAPedia
- Klinik Musik Keliling
- Konser Piano Klasik
- Lesson
- Lesson Bass
- Lesson Biola
- Lesson Drum
- Lesson Drum Kid
- Lesson Gitar Elektrik
- Lesson Gitar Klasik
- Lesson Piano Klasik
- Lesson Piano Kontemporer
- Lesson Saxophone
- Lesson Vokal
- Liputan
- Murid & Instruktur Project
- Musik Teras atas
- OpiniKITA
- Piano Klasik
- Pilihan KITA
- Playlist
- Ruang Singgah
- Sejarah
- Student Project
- Tips
- Tokoh Inspirasi
- Transportation
- Uncategorized
- Useful tips
- VLOG
- Workshop & Kelas Gratis
Halo, Sobat KlasiKITA, usai sudah tujuh bulan Kompetisi Piano Nusantara Plus yang dihelat di delapan kota di Indonesia, baik di pulau Jawa dan Sumatera. KITA Anak Negeri juga berkesempatan menjadi